Rabu, 24 September 2014

Sistem Informasi

             Kali ini saya akan membahas tentang jurusan perkuliahan saya, karena saya tidak suka mengetik panjang - panjang kita lanjut saja ke pokok pembahasan. Sistem Informasi menurut saya ada sebuah mata pelajaran yang mengajarkan kita bagaimana untuk menjadi seseorang yang bisa pintar menggunakan sebuah logika berpikir sudah terbayang dari namanya tersebut Sistem Informasi menurut saya Sistem adalah sebuah komponen - komponen yang akan melakun sebuah pengoprasian. Kalau Informasi adalah sebuah sumber yang telah di dapet dari suatu proses untuk melakukan penyampaian kepada seseorang .


             Jadi kalau Sistem Informasi itu di gabung dapat membuat sebuah sumber pengetahuan tentang bagaimana cara sistem itu beroprasi dan berjalan dengan baik, keterampilan untuk mengatahui jalannya sebuah program dan cara kerjanya itu di miliki oleh seorang yang memahami apa itu Sistem Informasi. Oleh karena itu seseorang Sistem Informasi biasa di panggil seorang Analis Program kenapa bisa begitu?
ya karena Sistem Informasi itu di ajarkan bagaimana program itu bisa berjalan bagaimana program itu bisa di buat , kenapa program ini tidak bisa berjalan. Karena tidak semua orang dapat memahami sebuah program dari sebuah sistem dan buat seorang yang belum memahami memang terkadang membuat bingung misalnya terjadi error kepada sebuah program yang di jalankan Seseorang Sistem Informasi akan langsung menganalisis program yang error. Memang tidak semua seorang Sistem Informasi mengetahui untuk memecahkan sebuah masalah yang di dapat . Tetapi kalau terus berusaha dan berlatih untuk mengetahui kerusakan atau error kepada sebuah sistem bisa langsung dapat di ketahui, Sistem Informasi memang tidak terlalu menggunakan sebuah hitungan seperti Fisika dan Matematika , Sistem Informasi harus mengasah logika berpikirnya dan bukan hanya di hitungan saja yang memiliki sebuah rumus , tetapi Sistem Informasi juga memiliki rumus untuk memecahkan sebuah masalah yang terjadi.


            Biasanya seorang analis itu menggunakan sebuah Flow chart apa itu Flow Chart ? kalau menurut saya sih Flow Chart itu sebuah langkah - langkah untuk menyelesai sebuah program agar tidak terjadi sebuah kesalahan yang nantinya akan di Eksekusi oleh seorang programer, cara membuat Flow Chart kita juga harus memahami berbagai macam simbol - simbol di google ada kok liat di aja bentuknya seperti apa. Ada terminator yang biasanya di gunakan untuk awal pembuatan sebuah program, ada conector yang biasanya untuk menyambung sebuah sususan Flow Chart yang terpisah dan masih banyak yang lainnya. Sekian dari penjelasan Sistem Informasi yang saya ketahui.

*Sejelek apapun hargai lah karya seseorang bila anda ingin di hargai , berikan link sumbernya kalau ingin di copy paste .

0 komentar: